Bhabinkamtibmas Polsek Bogor Tengah Hadiri Kegiatan Regsosek

    Bhabinkamtibmas Polsek Bogor Tengah Hadiri Kegiatan Regsosek

    KOTA BOGOR – Personil Bhabinkamtibmas Polsek Bogor Tengah Polresta Bogor Kota Polda Jabar hadiri kegiatan Forum Konsultasi Publik Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek.

    Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso.

    Kegiatan yang diselenggarakan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Bogor.

    Dalam rangka satu data program perlindungan sosial dan pemberdayaan masyarakat.

    Bhabinkamtibmas Kelurahan Sempur, Ciwaringin, dan Cibogor hadir pada kegiatan tersebut yang diselenggarakan di kelurahannya yang dihadiri oleh perangkat RT.

    Tujuan dari kegiatan tersebut dalam rangka mengecek dan mengelompokkan tingkat kesejahteraan warga masyarakat.

    “Hadirnya personil Bhabinkamtibmas Polsek Bogor Tengah pada kegiatan yang diselenggarakan oleh BPS Kota Bogor dalam rangka pengamanan sehingga acara dapat berjalan aman dan tertib, ” ucap Kapolsek Bogor Tengah Kompol Surya.

    Humas Polsek Bogor Tengah Polresta Bogor Kota Polda Jabar.

     

    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Penyaluran Bantuan Sosial Tunai Terus Mendapatkan...

    Artikel Berikutnya

    Samapta Polsek Bogor Utara Ikut Bersihkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Pangdam Iskandar Muda Mayjen TNI Niko Fahrizal Ber Api-api Ucapkan HUT Brimob ke 79
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan

    Ikuti Kami