Kapolsek Bogor Barat Berikan Pengamanan Saat Warga Ibadah Rutin

    Kapolsek Bogor Barat Berikan Pengamanan Saat Warga Ibadah Rutin

    KOTA BOGOR – Kapolsek Bogor Barat Jajaran Polresta Bogor Kota Polda Jabar sebar anggota lakukan pengamanan tempat ibadah.

    Sesuai dengan perintah Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso, agar anggota dapat memberikan pelayanan kepada masyarakat yang menjalani ibadah keagamaan.

    “Pengamanan di gereja sebagai salah satu bentuk pelayanan kepada masyarakat yang sedang melaksanakan ibadah, ” ucap Kapolsek Bogor Barat Ajun Komisaris Polisi Sudar, Senin (30/10/2023).

    “Selain untuk mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas di lingkungan sekitar gereja, kami juga berharap agar umat nasrani dapat melaksanakan ibadahnya dengan hikmat serta merasa aman dan nyaman dengan adanya pengamanan yang dilakukan oleh anggota Kepolisian, ” sambungnya.

    “Anggota kami tersebar di beberapa gereja yang ada di wilayah hukum Polsek Bogor Barat dalam memberikan pelayanan pelaksanaan ibadah dengan bentuk pengamanan, ” pungkasnya.

    Humas Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar.

    polresta bogor kota
    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Anggota Polsek Bogor Tengah Amankan dan...

    Artikel Berikutnya

    Warga Melapor, Jajaran Polsek Bogor Barat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Jalin Silaturahmi, Kapolsek Bogor Utara Anjangsana ke SMAN 7 Kota Bogor
    Terkikis Air Hujan, Bhabinkamtibmas dan Bhabinsa Monitoring Perbaikan Saluran Air
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 

    Ikuti Kami