Masjid Al Ikhlas Sindang Barang Menjadi Sasaran Jumat Bersih Polsek Bogor Barat

    Masjid Al Ikhlas Sindang Barang Menjadi Sasaran Jumat Bersih Polsek Bogor Barat

    KOTA BOGOR - Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan kegiatan Jumat Bersih di Masjid Al Ikhlas Sindang Barang.

    Sesuai arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso kepada jajarannya agar setiap Jumat bersama sama DKM dan masyarakat membersihkan masjid sebagai ladang ibadah.

    "Dengan kegiatan ini diharapkan para jama'ah nanti nya saat sholat Jum'at berasa nyaman karena kebersihannya, " ucap Kapolsek Bogor Barat Kompol Ahmad Rivai, Jumat (2/6/2023).

    Hadir dalam kegiatan tersebut Wakapolsek Bogor Barat AKP Harjono, Bhabinkamtibmas Sindang Barang Aiptu Suradal dan anggota Polsek Bogor Barat.

    polresta bogor kota
    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Luar Biasa, Polsek Bogor Timur Bersih-bersih...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Samapta Polsek Bogor Selatan Berputar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolda Jatim Bersama Jajaran Forkopimda Kunjungi Sejumlah Gereja Pastikan Natal Aman dan Kondusif
    Anggota Polsek Tanah Sareal Amankan Kegiatan Ibadah Disini   
    Warga Katulampa Ngopi Bareng Bersama Kapolsek Bogor Timur   
    Wakapolsek Tanah Sareal Berikan Ini di SMP PGRI 9 Kota Bogor   
    Wakapolsek Bogor Timur Jadi Narasumber SMAKBO Kota Bogor   

    Ikuti Kami